TEMS Discovery menurut saya sejauh ini adalah salah satu tool yang cukup rumit dalam penggunaannya. Contohnya saja soal search KPI/measurement, kolom search-nya tidak berfungsi dengan baik. Kadang berfungsi sesuai apa yang dimaksudkan, kadang malah hasilnya tidak ada, padahal ada.
Oleh karena itu untuk mengingat dan juga sharing, saya buat tag TEMS Discovery Device untuk segala yang berhubungan dengan TDD.
Berikut ini list yang sudah saya kumpulkan, klik gambar untuk memperbesar.
1. KPI PING. Seputar KPI ping dapat kita temukan di Metric .Advanced Metric & Event (Pre-defined) > TEMS_Service_KPIs > Metrics > PING > Daftar semua KPI Ping yang bisa kita dapatkan infonya.
|
KPI Ping di TDD |
2.
Bandwidth. Plot bandwidth yang dipakai oleh jaringan dapat ditemukan di metric berikut.
LTE LL1 Serving Cell Measurement Result >
Measurement Bandwidth.
|
Plot Bandwidth |
3.
Layer 3 Messages. Klik kanan di metric
LTE RRC Signalling > Send to Messages View
|
Layer 3 Messages |
4.
EARFCN Downlink. Untuk mengetahui DL EARFCN jaringannya, di metric berikut,
LTE Detected Cells >
DL EARFCN.
|
earfcn downlink |
Bersambung....(update)